September 2022

Month

Tampak Rektor UMB Palopo, Dr Hj Nilawati Uly saat menerima penghargaan tersebut di Ballrom Hotel Aston Denpasar, Jumat 16 September 2022, lalu. UMB—Rektor UMB Palopo, Dr Hj Nilawati Uly, menerima sebanyak tiga penghargaan tahun lantaran kiprahnya dalam dunia pendidikan baik sebagai Rektor UMB Palopo yang memberikan banyak inspirasi dan sebagai Dosen tetap yayasan. Penghargaan ini...
Read More
UMB Palopo Teken MoU dengan PERADI dan ITEKES BALI*Rektor : Mau Jadi Pengacara? Ayo Kuliah di UMBP Universitas Mega Buana (UMB) Palopo membangun kerjasama dengan sejumlah pihak di sela sela kegiatan rapat kerja. Diantaranya dengan DPN Peradi yang dilakukan di di Kantor DPC Peradi Makassar di Makassar, pada Kamis 15 September 2022, dan Institut Teknologi...
Read More
Seorang mahasiswa Kanda University of International Studies, Nagisa yang mengikuti program pertukaran pelajar di Universitas Mega Buana (UMB) mengungkapkan kekagumannya terhadap budaya Indonesia di Kota Palopo. Tak terkecuali di UMB, tempat ia belajar. Banyak hal yang menarik yang tidak ada di negaranya. Menurut mahasiswa Jepang tersebut, selama di UMB Palopo kurang lebih dua pekan, ia...
Read More
Kepala LLDIKTI Wilayah IX Sulawesi Drs. Andi Lukman, M.Si. Menyerahkan Ijin Penyelenggaraan Pembelajaran Hybrid Kepala Rektor Universitas Mega Buana Dr. Hj. Nilawati Uly, S.Si.,Apt.,M.Kes.   Pujian dilontarkan Kepala Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah IX, Drs. Andi Lukman, M.Si kepada Universitas Mega Buana (UMB) Palopo. Ia menyebut, UMB Palopo adalah salah satu Perguruan Tinggi Swasta terbaik di Sulawesi. Ini dibuktikan, UMB Palopo...
Read More
Kepala LLDIKTI Wilayah IX Sulawesi Drs. Andi Lukman, M.Si. Rektor UMB melakukan pengalungan medali tanda Guru Besar Universitas Mega Buana kepada Prof. Dr. Ilyas, S.H.,M.H Universitas Mega Buana (UMB) Palopo mengukuhkan sebanyak 568 wisudawan pada prosesi wisuda dan pengukuhan guru besar yang berlangsung di Gedung Serba Guna Sinar Setuju, Kamis 1 September 2022. Pelaksanaan ini berlangsung khidmat dihadiri...
Read More
Rektor UMB Palopo, Rektor UMB Palopo, Dr Hj Nilawati Uly, S Si Apt M.Kes, Pembina Yayasan Pendidikan Mega Buana Palopo H Rahim Munir Said SP. MM, Ketua DPW PPNI Provinsi Sulawesi Selatan, Taufik SKep Ns M.Kes foto bersama dengan peserta Yudisium dan rohaniawan pada kegiatan yudisium periode kedua, UMB Palopo di gedung Sinar Setuju, Peserta yudisium tersebar dari daerah Indonesia Timur (Intim) dan Kalimantan. Yudisium ini dilakukan secara hybrid...
Read More