PALOPO–Universitas Mega Buana (UMB) Palopo menjadi satu-satunya Perguruan Tinggi Swasta (PTS) di Luwu Raya yang memiliki Computer Based Test (CBT) Center untuk pelaksanaan Uji Komptensi (UKOM) bagi mahasiswa dan alumni fakultas kesehatan. Rektor Universitas Mega Buana Palopo, Dr. Hj. Nilawati Uly, S.si., Apt., M.Kes CBT Center UMB Palopo ini telah disertifikasi dengan nomor : 0082/03/CBTCENTER/II/20...Read More